Tafsir Al Qurthuby Surat Al Isra Ayat 70
Pemaparan Imam Al Qurthuby Surat Al Isra Ayat 70
ALLAH MENGISTIMEWAKAN MANUSIA
Tafsir Qurthuby :
“Dan sesungguhnya kami telah memuliakan anak cucu adam - Al Ayat”
لما ذكر من الترهيب ما ذكر بين النعمة عليهم أيضا . " كرمنا " تضعيف كرم ; أي جعلنا لهم كرما أي شرفا وفضلا . وهذا هو كرم نفي النقصان لا كرم المال
Berkata Imam Al Qurthuby : "Telah dijelaskan makna lafadh ( Karramna) adalah tadh'if dari lafadh karama (dengan tasydid pada ain fiilnya) , Yakni kami menjadikan kemulian, keagungan, dan keutamaan untuk manusia. Kemuliaan yg tanpa kekurangan bukan kemulian bersifat materi.
. وهذه الكرامة يدخل فيها خلقهم على هذه الهيئة في امتداد القامة وحسن الصورة , وحملهم في البر والبحر مما لا يصح لحيوان سوى بني آدم أن يكون يتحمل بإرادته وقصده وتدبيره . وتخصيصهم بما خصهم به من المطاعم والمشارب والملابس , وهذا لا يتسع فيه حيوان اتساع بني آدم ; لأنهم يكسبون المال خاصة دون الحيوان , ويلبسون الثياب ويأكلون المركبات من الأطعمة . وغاية كل حيوان يأكل لحما نيئا أو طعاما غير مركب
Kemuliaan ini masuk pada kategori penciptaan bentuk rupa manusia dan wajah yang rupawan. Dan memberikan kendaraan baik di darat maupun di lautan yang tidak selayaknya buat hewan selain anak cucu adam yang mengangkut mereka kearah yang di tuju.
ALLAH MENGISTIMEWAKAN MANUSIA
Allah mengistimewakan manusua dengan minuman, makanan dan pakaian. Hewan tdk memperluas pada perkara demikian seperti halnya anak cucu adam. Karena manusia mencari harta benda, memakai pakaian, dan juga menjadikan hewan peliharaan sebagai makanan.
Al Hasil, semua binatang memakan bangkai, bahkan makan bukan dari yang mereka tunggangi.
. وحكى الطبري عن جماعة أن التفضيل هو أن يأكل بيده وسائر الحيوان بالفم .
Imam Athabari menghikayatkan:” Bahwa Tafdil (keutamaan manusia) dilihat dari mereka makan dgn tangan, sedangakan binatang makan dengan mulutnya
وروي عن ابن عباس ; ذكره المهدوي والنحاس ; وهو قول الكلبي ومقاتل ; ذكره الماوردي . وقال الضحاك : كرمهم بالنطق والتمييز . عطاء : كرمهم بتعديل القامة وامتدادها . يمان : بحسن الصورة . محمد بن كعب : بأن جعل محمدا صلى الله عليه وسلم منهم . وقيل أكرم الرجال باللحى والنساء بالذوائب . وقال محمد بن جرير الطبري : بتسليطهم على سائر الخلق , وتسخير سائر الخلق لهم . وقيل : بالكلام والخط . وقيل : بالفهم والتمييز . والصحيح الذي يعول عليه أن التفضيل إنما كان بالعقل الذي هو عمدة التكليف , . وبه يعرف الله ويفهم كلامه , ويوصل إلى نعيمه وتصديق رسله ; إلا أنه لما لم ينهض بكل المراد من العبد بعثت الرسل وأنزلت الكتب . فمثال الشرع الشمس , ومثال العقل العين ; فإذا فتحت وكانت سليمة رأت الشمس وأدركت تفاصيل الأشياء . وما تقدم من الأقوال بعضه أقوى من بعض . وقد جعل الله في بعض الحيوان خصالا يفضل بها ابن آدم أيضا ; كجري الفرس وسمعه وإبصاره , وقوة الفيل وشجاعة الأسد وكرم الديك . وإنما التكريم والتفضيل بالعقل كما بيناه . والله أعلم
.
PENDAPAT ULAMA AHLI TAFSIR TENTANG KEMULIAAN MANUSIA.
Berkata Imam Al Qurthuby : "Apa alasan mahluk yang bernama manusia lebih mulia dari pada mahluk yang lain?
Di riwayatkan dari ibnu abas : “Imam al mahdi & Imam Anuhas memaparkan ucapan Iman Alkalibi dan Imam Al muqatil. Senada dengan paparan imam Adhahak: “Kemuliaan manusia karena mereka bisa berbicara dan dpt membedakan sesuatu.
Imam Atho’ Berkata : “kemuliaan manusia tegak saat berdiri.
Imam Yaman : “kemuliaan mereka dari wajah yang rupawan.
Muhamad ibnu kaab: "Nabi Muhammad SAW di ciptakan dari bangsa manusia. Sebagian tafsir mengatakan: kemuliaan laki dari bangsa manusia jenggot dan perempuannya berambut panjang.
Imam Atho’ Berkata : “kemuliaan manusia tegak saat berdiri.
Imam Yaman : “kemuliaan mereka dari wajah yang rupawan.
Muhamad ibnu kaab: "Nabi Muhammad SAW di ciptakan dari bangsa manusia. Sebagian tafsir mengatakan: kemuliaan laki dari bangsa manusia jenggot dan perempuannya berambut panjang.
Berkata Syeikh Muhammad bin hariri athobari :”Manusia dapat menguasai seluruh mahluk, dan mampu menundukan-nya. Pendapat lain mengatakan : “Manusia dapat berbicara dan menulis, memahami, membedakan.
Argumen yang shahih adalah : “Manusia memiliki akal yg merupakan alasan allah mewajibkan ibadah kepadanya. Dengan akal pula mereka mengenal allah dan memahami kalamnya. Akal mampu menghubungkan seluruh kenikmatan dan sebagai sarana utk membenarkan rasu rasulnya.
Kecuali pada Saat bangkitnya destinasi maka seorang hamba diutus sebagai rasul dan diturunkannya kitab kitab. Umpama Syareat itu surya dan akal itu mata. Apabila di buka maka dia selamat dan dapat meliahat surya dan menemukan rincian rincian masalah.
Sebagaimana penjelasan yang telah lewat dari beberapa pendapat dari sebagian ulama yang paling kuat.
Allah SWT menjadikan mahluk hidup menjadi beberapa bagian, dan mengutamakan anak cucu adam dari yang lain. Seperti contoh manusia bisa menggiring kuda, mendengar, dan memandangnya. kekuatan gajah, kegagahan macan dan kemuliaannya ayam jantan sesungguh pemuliaan dan keunggulan manusia disebabkan dari akal. Segabai mana kami telah menjelaskan tentang itu.
Sebagaimana penjelasan yang telah lewat dari beberapa pendapat dari sebagian ulama yang paling kuat.
Allah SWT menjadikan mahluk hidup menjadi beberapa bagian, dan mengutamakan anak cucu adam dari yang lain. Seperti contoh manusia bisa menggiring kuda, mendengar, dan memandangnya. kekuatan gajah, kegagahan macan dan kemuliaannya ayam jantan sesungguh pemuliaan dan keunggulan manusia disebabkan dari akal. Segabai mana kami telah menjelaskan tentang itu.
0 comments:
Post a Comment